11/10/2018

RA Al Muttaqin Pernah Raih Juara Kabupaten

Deli Serdang (Suara Komunitas.Net) – Pendidikan dasar seperti Raudhatul Atffal (RA) memang sangat penting, karena ketika orang tua salah menerapkan pendidikan dasar maka anak tidak mempunyai jati diri untuk program masa depan dan cita citanya. Hal tersebut dijelaskan Mu’alimah Sri Wahyuni Spd dan Mu’alimah Khairunisa Waruwu mewakili Kepala Sekolah Asria Rangkuti ketika dijumpai baru-baru ini […]

Read more
11/10/2018

Kirim Perahu karet dan Buka Dapur Umum

Deli Serdang (Suara Komunitas.Net) – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Deli Serdang langsung bertindak cepat mengirim sebuah perahu karet untuk mengevakuasi korban banjir yang rumahnya terisolir akibat tidak dapat terjangkau kendaraan di Desa Pematang Johar Kecamatan Labuhan Deli Kabupaten Deli Serdang Rabu (10/10). Pihak BPBD dibantu PMI Deli Serdang langsung mendirikan Dapur umum dan […]

Read more
06/10/2018

UPT Asrama Haji Medan Dipersiapkan Jadi Lokasi MTQN XXVII

Medan (Suara Komunitas.Net) – Unit Pelaksana Teknis (UPT) Asrama Haji Medan menjadi tuan rumah dan melaksanakan amanah dari Panitia Pusat dan Pemprov Sumut MTQ Nasional XXVII tahun 2018 pada 4 – 13 Oktober 2018. “UPT menyediakan aula perlombaan 4 cabang dan penginapan yang dipersiapkan secara matang. Sedangkan perlombaan sejumlah cabang dilaksanakan di King Abdul Azis. […]

Read more
06/10/2018

Kerahkan Seribu Tenaga Kesehatan Peserta MTQ Nasional XXVII

Medan (Suara Komunitas.Net) – Untuk menjaga stabilitas kesehatan peserta Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional ke XXVII Tahun 2018 di Sumut mulai 4 – 13 Oktober 2018 , Dinas Kesehatan (Dinkes) Sumut mengerahkan sekitar 1.000 tenaga medis. “Sejak Rabu (3/10) kami sudah berada di sejumlah titik MTQ Nasional di kota Medan, seperti Asrama Haji Medan (Ahmed), […]

Read more
04/10/2018

Nilai-Nilai Liberal Dapat Timbulkan Persoalan Baru

Medan (Suara Komunitas.Net) – Prinsip demokrasi pada hakekatnya dapat tumbuh kembang dengan baik dan masyarakat sipil semakin terbuka, karena warga menyadari tentang toleransi terhadap perbedaan. Perbedaan dalam bentuk apapun seperti suku, agama, warna kulit dan lainnya. “Kesadaran adanya kesetaraan derajat kemanusiaan yang saling menghormati dan taat diatur oleh hubungan yang adil dan beradab yang mendorong […]

Read more
04/10/2018

Gelar Sosialisasi 4 Pilar di Kabupaten Serdang Bedagai

Medan (Suara Komunitas.Net) – Anggota DPR RI dari Fraksi Gerindra, Romo H.R.Muhammad Syafi’i, SH, MHum menggelar Sosialisasi 4 Pilar MPR RI dihadapan 150 peserta dari Komunitas Bhinneka di Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) baru-baru ini.Sosialisasi 4 Pilar ini berthemakan ‘Bhinneka Tunggal Ika Merupakan Kristalisasi Nilai Luhur Warisan Nenek Moyang Indonesia’ dipandu oleh H.Andan H.Tambunan didampingi Dedi […]

Read more
kartal escort pendik escort sex hikaye