404 Not Found


nginx/1.18.0 (Ubuntu)
Bangun Irigasi Tersier dari Dana Desa - SUARA KOMUNITAS
13/08/2018

Deli Serdang (Suara Komunitas.Net) – Pembangunan irigasi tersier di Desa Kuta Tengah Kecamatan Namo Rambe Kabupaten Deli Serdang yang sumber pembiayaannya dari Dana Desa Tahun Anggaran 2018 mulai dikerjakan secara pdat karya sesuai rencana anggaran belanja (RAB) dan gambar fisik (BESTEK).

Kepala Desa Kuta Tengah Hendri Ginting yang diwakili Kepala Urusan (Kaur) Pembangunan Taminta Ginting baru-baru ini mengatakan, pekerjaan pembangunan irigasi tersier merupakan hasil musyawarah mufakat warga saat berlangsung Musrenbang tahun 2017 lalu, dan kini sedang dilaksanakan pembangunannya. Menurutnya, pembangunan irigasi tersier adalah kebutuhan warga untuk lahan perkebunan dan pertanian sehingga hasil panen yang diharapkan masyarakat lebih baik.

Sementara itu, Ketua Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) Desa Kuta Tengah Taminta Ginting mengatakan, dengan adanya pekerjaan pembangunan irigasi tersier yang dilanjutkan di DUSUN – II sepanjang = 130 meter ditambah ukuran panjang menjadi 220 meter, lebar atas = 90 cm, serta ketebalan tembok = 50 cm kiri dan kanan dan ditambah di DUSUN I di depan SMP NEGERI – 1 NAMO RAMBE akan dikerjakan parit baru (DRAINASE) dengan ukuran panjang = 154 meter, lebar kanan = 40 cm, tinggi = 70 cm.

Disebutkan Taminta Ginting, dengan selesainya pembangunan irigasi dan parit (DRAINASE) berarti pekerjaan anggaran tahun 2018 dari dana desa di Desa Kuta Tengah Kecamatan Namo Rambe akan menunggu hasil survei dan penilaian dari pihak yang berwenang.(sukarjo)

Editor : Tohap P.Simamora

Tagged on:

Leave a Reply

Your email address will not be published.

 

kartal escort pendik escort sex hikaye