404 Not Found


nginx/1.18.0 (Ubuntu)
Desa Salang Tungir Bangun Bendungan dan Irigasi - SUARA KOMUNITAS
02/08/2018

Deli Serdang (Suara Komunitas.Net) – Dengan mengandalkan anggaran Rp. 245 Juta dari kucuran dana pusat (baca : Dana Desa), Pemerintah Desa Salang Tungir Kecamatan Namurambe Kabupaten Deli Serdang membangun bendungan sepanjang 50 meter, lebar 10 meter dan tinggi 3,5 meter.

Demikian disampaikan Kepala Desa Salang Tungir Sehat Ginting kepada Potret Indonesiaku baru-baru ini saat meninjau lokasi pembangunan bendungan dan Irigasi di Desa Salang Tungir.
“Ini terobosan yang bisa kami buat, tujuannya untuk mengairi puluhan hektar lahan persawahan masyarakat,”katanya memberi alasan pentingnya bendungan dan irigasi di bangun di desa tersebut.
Jika tidak segera dibuat, lanjutnya, masyarakat akan mengalih-fungsikan lahannya untuk tanaman darat, seperti Kelapa, Jambu, dan sebagainya.
Pembangunan Bendungan dan Irigasi ini ternyata tidak hanya mengandalkan Dana Desa, juga ada swadaya serta gotong royong masyarakat untuk segera mewujud-nyatakan pembangunan tersebut.
“Masyarakat juga ikut bergotong royong mengambil batu-batu dari dalam sungai untuk kebutuhan pembangunan bendungan ini,”kata Kades Salang Tungir yang didampingi Sekdesnya Makmur Perangin-Angin.
Diperhitungkan, pada pertengahan tahun 2019, masyarakat sudah dapat menikmati air irigasi langsung ke ladangnya.
Desa Salang Tungir terdiri dari 2 Dusun dengan jumlah penduduknya 135 KK, yang mayoritas kegiatannya bertani.(sukarjo)

Editor : Tohap P.Simamora

Tagged on:

Leave a Reply

Your email address will not be published.

 

kartal escort pendik escort sex hikaye