Dairi (Suara Komunitas.Net) – Komsos merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan anggota Babinsa di wilayah binaannya untuk mengetahui perkembangan warga dan situasi wilayah binaan. Dengan berkomunikasi akan mempererat hububungan TNI dan rakyat semakin harmonis sehingga tercipta kemanunggalan TNI dan rakyat. Demikian diungkapkan Babinsa Koramil 05/Tanah Pinem Kodim 0206/Dairi kopda JA Ginting baru-baru inidi desa Kuta Buluh […]
Cegah Penyebaran Corona, Himbau Warga Ikuti Prokes
Dairi (Suara Komunitas.Net) – Untuk pencegahan penyebaran Virus Covid -19, Babinsa Koramil 01/Sbl Kodim 0206/Dairi Serma D.B Sembiring melaksanakan kegiatan sosialisasi pemakaian masker kepada masyarakat yang berkunjung di warung warung dan tempat keramaian lain di Kelurahan Pegagan Julu I Kecamatan Siumbul Kabupaten Dairi,Sabtu (17/10) Dalam kegiatannya, Serma Sembiring mengatakan, tujuan sosialisasi untuk mencegah penyebaran Virus […]
Komsos Babinsa di Desa Pardomuan
Pakpak Bharat (Suara Komunitas.net) – Babinsa Koramil 07/Salak, Kodim 0206/Dairi Sertu H.Simamora melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama tokoh masyarakat Desa Pardomuan, Kecamatan STTU Julu, Kabupaten Pakpak Bharat,Sabtu (17/10). Babinsa Sertu H.Simamora mengatakan, komsos bertujuan membangun hubungan tali silaturahmi agar lebih dekat lagi antara TNI dengan rakyat. Dikatakannya, Babinsa harus mampu menguasai wilayah binaannnya sehingga perlu […]
Babinsa Himbau Anak-Anak Mematuhi Protokol Kesehatan.
Dairi (Suara Komunitas.Net) – Babinsa Serda S Berutu dari Koramil 02/Sdk memberikan sosialisasi dan himbauan Protokol Kesehatan (Prokes) kepada anak-anak desa Parbuluan, Kecamatan Parbuluan Kabupaten Dairi, Minggu (18/10). Sosialisasi dan himbauan disampaikan di saat anak-anak sedang berkumpul untuk melakukan tugas sekolah yang diberikan guru dengan belajar Daring. “Kami berikan himbauan dan sosialisasi kepada para anak-anak […]
Babinsa dan Babinkamtibmas Dampingi Pendistribusian BLT DD
Dairi (Suara Komunitas.Net) – Babinsa Koramil 05 TP kodim 0206 Dairi Serda Warpadli melaksanakan pendampingan pendistribusian Bantuan langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) THP II bln ke 6 di Desa Tanah Pinem Kec Tanah Pinem Kabupaten Dairi, Jumat (16/10). Kepala Desa Tanah Pinem dan Perangkat Desa bersama Pengurus BPD Desa Tanah Pinem juga ikut hadir […]
Babinsa Ajak Warga Patuhi Prokes
Dairi (Suara Komunitas.Net) – Babinsa Koramil 04/Tigalingga Serda J Koto mengajak warga mematuhi anjuran pemerintah yang dikenal dengan Protokol Kesehatan (Prokes) untuk mencegah penyebaran COVID 19 di Desa Gunung Meriah Kec Siempat Nempu Hulu, Kamis (15/10). Serda J Koto mengajak warga yang sedang berkumpul-kumpul di warung kopi menjaga jarak dalam berkomunikasi, menggunakan masker, serta mengurangi […]
Babinsa Ujung Tombak TNI di Lapangan
Pakpak Bharat (Suara Komunitas.Net) – Danramil 07/Salak Kapten Czi M.Tambunan mengatakan Babinsa adalah ujung tombak TNI di lapangan. Oleh karena itu pihaknya meminta para Babinsa di Koramil 07/Salak, selalu mengadakan kegiatan komsos bersama warganya. Hal itu disampaikannya kepada Pewarta Rabu (14/10) disela-sela kegiatan komunikasi sosial yang dilaksanakan Babinsa Sertu H. Simamora bersama warga Desa Pardomuan […]